Pages

Begin

Sabtu, 05 Oktober 2013
"Pertambangan adalah sebagian atau seluruh tahapan kegiatan dalam rangka penelitian, pengelolaan dan pengusahaan mineral atau batubara yang meliputi penyelidikan umum, eksplorasi, studi kelayakan, konstruksi, penambangan, pengolahan dan pemurnian, pengangkutan dan penjualan, serta kegiatan pascatambang." Ya, itu definisi pertambangan menurut Undang Undang.

Perkenalan dulu apa fungsi dari blog ini. Blog ini berguna untuk seluruh mahasiswa Teknik Pertambangan khususnya teknik pertambangan Unsri. 
Dalam blog ini kalian bisa berbagi berbagai info, materi kuliah, dan berbagai contoh soal UAS, UTS, dan sebagainya. 
Tetap update terus di blog ni ya..
Read more ...